Senin, 21 Februari 2011

Setan sebagai Musuh Abadi Manusia

Dalam materi DBAS,kita mengetahui bahwa untuk mencapai Dunia Bahagia Akhirat Surga,satu2nya jalan dalam meraihnya adalah taat pada aturan main yang sudah ditentukan oleh Allah SWT.Akan tetapi untuk taat itu ternyata sesuatu hal yang sangat sulit sekali untuk dilakukan.Bahkan amat sangat sulit.Hal ini dikarenakan kita dibekali nafsu dan syeitan oleh Allah.Kenapa kita dibekali nafsu dan syeitan?Apakah Allah memang ingin menjerumuskan kita ke dalam api nerakaNya?
Ternyata tujuan Allah membekali kita dengan nafsu dan syeitan adalah untuk menguji siapakah dari hamba2Nya yang layak ditempatkan di surga yang kenikmatannya tiada duanya itu.Allah tidak dzolim kepada kita karena Ia turunkan Alquran sebagai petunjuk agar kita bisa selamat menghadapi segala ujian2 dan mengetahui bagaimana cara menghadapi syeitan2 tersebut.Jadi,salah siapakah jika kita tidak mau mempergunakan Alquran sebagai petunjuk/pedoman hidup kita?
(bersambung)

6 komentar:

admin 1 mengatakan...

belajar agama tidak cukup dengan membaca buku,,harus ada bimbingan dari seorang guru yg berkopetensi di bidangnya
http://kafekotaku.wordpress.com/2012/10/18/renungan-kalbu-di-majelis-tafakur-mutiara-tauhid-bandung/

admin 1 mengatakan...

http://bentengkalbu.blogspot.com/2013/05/kritikan-terhadap-tafakur-mutiara.html

admin 1 mengatakan...

ngaji yg bener aja dulu ma ulama yg bener juga http://daarussholihin.blogspot.com/

azhar mengatakan...

Alquran sebagai pedoman hidup titik harga mati bukan syair atau pun mantra..... ulama yang seperti apa dulu dalam melihat Alquran??? sebagai syair atau mantra atau pedoman hidup klo ulama yang menjadikan Qur'an sebagai pedoman hidup its okay tp klo yg masih syair dan mantra hmmm ga aahhh ga logis soalnya wkwkkwk

Unknown mengatakan...

selogis apapun sebuah stetment apabila bertetangan dengan alquran dan hadist adalah keliru

Unknown mengatakan...

selogis apapun sebuah stetment apabila bertetangan dengan alquran dan hadist adalah keliru

Posting Komentar